Setda: Peringatan Maulid Nabi Muhammad SWA 1439H/2017 TIngkat Kab.Bogor yang diselenggarakan di gedung Tegar Beriman Cibinong (28/11) yang dibuka oleh Asisten Pemerintahan dan Kesra H.Burhannudin sekaligus menyampaikan sambutan Bupati Bogor yang dalam hal ini berhalangan dikarenakan berbarengan dengan penerimaan penghargaan Kabupaten Kota Sehat (KKS) dari Kementrian Departemen Kesehatan RI, hadir dalam kegiatan tersebut ketua DPRD Kabupaten Bogor beserta anggotanya,  juga hadir Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Ketua MUI, para kepala SKPD dan Camat sekabupaten Bogor, serta alim ulama dan pondok pesantren yang ada di kabupaten bogor, sebagai penceraman KH.Yayat Ruhiyat pimpinan pondok pesantren di salah satu di kabupaten garut  acara tersebut dengan tema " Kita tingkatkan pengamalan ahlakulkarimah dan persatuan umat demi terwujudnya kabupaten termaju di Indonesia"